Upacara Mecaru Pengadilan Tata Usaha Negara Denpasar
- Oleh: ptundps
- Dibaca: 847 Pengunjung


Upacara Mecaru yang dilakukan oleh Pengadilan Tata Usaha Negara Denpasar ini dipimpin oleh Jro Mangku Besakih, dan dilakukan dalam rangka penyelesaian pembanguan gedung baru Pengadilan Tata Usaha Negara Denpasar. Dengan adanya Upacara ini diharapkan pembangunan gedung dapat berjalan lancar dan dapat diselesaikan tepat pada waktunya.
- 17 Juni 2015
- Oleh: ptundps
- Dibaca: 847 Pengunjung
Berita Terkait Lainnya>
26
Selamat Merayakan Galungan dan Kuningan 2025
17 April 2025
44Selamat Merayakan Jumat Agung dan Paskah
17 April 2025
37Sharing Session Membangun Sinergi dalam Meraih Predikat Zona Integritas menuju Wilayah Bebas Korupsi/Wilayah Birokrasi Bersih Melayani
16 April 2025
38Pelantikan Pengurus Daerah Dharmayukti Karini Provinsi Bali
16 April 2025